Tips cara mengatasi sakit gigi pada anak umur 3 tahun


Orang tua mana yang tidak panik ketika melihat anaknya balita sakit ? Apalagi sakitnya merupakan penyakit gigi dan mulut yang kadang kadang membuat tidur dan aktifitas buah hati anda tidak nyaman. Oleh karena itu, bagi anda orang tua yang sering mendapatkan buah hatinya sakit gigi perlu sebuah referensi guna mengobati sakit gigi buah hati anda dengan memanfaatkan berbagai bahan alami yang ada dilingkungan anda. Untuk itu, silahkan untuk mencoba menyimak beberapa cara mengobati sakit gigi pada anak usia 3 tahun dengan bahan alami berikut.
Bahan pertama yang bisa anda gunakan untuk mengobati sakit gigi buah hati anda yaitu dengan madu. Selain sangat lebih disukai oleh anak-anak karena rasa manisnya, madu juga cukup mudah dalam penggunaanya sebagai obat sakit gigi pada anak.

Caranya bisa dengan mengoleskan beberapa tetes madu kepada gigi atau gusi anak anda yang terasa sakit, dan usahakan sebisa mungkin agar madu tersebut tidak langsung di jilat atau di telan karena apabila tertelan dan terjilat tentu khasiat kandungan yang ada didalam madu akan langsung hilang. Oleh sebab itu, sebaiknya bunda sebagai orang tua untuk sering sering mengoleskan madu ini kepada anak anda.


Selain itu, garam merupakan salah satu cara mengobati sakit gigi pada anak usia 3 tahun. Garam ini digunakan untuk kumur, caranya yaitu silahkan untuk mencampurkan 2 sendok garam dengan segelas air putih hangat. Namun karena rasa asin garam tidak disukai anak anak sebaiknya ketika setelah berkumur kumur anak anda diberi satu sendok madu agar anak anda tidak rewel.

Air hangat ini juga bisa berfungsi sebagai pereda bengkak yang ada digusi ketika seorang anak sakit gigi. Bahan alami selanjutnya yang dapat digunakan sebagai obat sakit gigi secara alami yaitu bisa dengan minyak cengkeh. Minyak cengkeh ini ternyata mempunyai kandungan anti bakteri yang cukup tinggi sehingga kuman yang ada di gigi maupun gusi dapat mati dan hilang. Caranya yaitu dengan meneteskan beberapa tetes minyak cengkeh ke gigi yang berlubang atau gusi anak anda yang bengkak. Itulah beberapa tips cara mengobati sakit gigi pada anak usia 3 tahun yang bisa dijadikan referensi bagi anda orang tua yang mendapati anaknya sakit gigi.
Tag : anak, bayi
0 Komentar untuk "Tips cara mengatasi sakit gigi pada anak umur 3 tahun "

Back To Top